Monitoring dan Pembersihan Berkelanjutan Pasca Penertiban PKL di Jalan Sukalila Selatan, Kalibaru Selatan, dan Kalibaru Utara
Pasca penertiban PKL, dilakukan monitoring dan pengawasan rutin untuk menjaga ketertiban di Jalan Sukalila Selatan, Kalibaru Selatan, dan Kalibaru Utara. Kegiatan didukung pemeliharaan kebersihan berkelanjutan oleh Koordinator Tim Tenaga Kebersihan dan petugas kebersihan Kelurahan Jagasatru guna menciptakan lingkungan bersih, tertata, dan nyaman bagi masyarakat.
Penertiban Dan Penataan PKL Sepadan Di Jalan Sukalila Selatan,Jalan Kalibaru Selatan dan Jalan Kalibaru Utara
Penertiban dan penataan PKL pada 15 Desember 2025 di Jalan Sukalila Selatan, Kalibaru Selatan, dan Kalibaru Utara dilaksanakan untuk mewujudkan ketertiban, kebersihan, dan kenyamanan lingkungan, dengan dukungan Koordinator Tim Tenaga Kebersihan guna memastikan area tertata, bersih, serta berfungsi optimal bagi masyarakat secara tertib berkelanjutan dan bertanggung jawab bersama semua pihak.