Pokja III PKK Kelurahan Jagasatru berkomitmen mendukung pemanfaatan limbah melalui partisipasi pada lomba dalam rangka HKG PKK Kota Cirebon. Kegiatan ini menjadi sarana meningkatkan kreativitas, memperkuat kesadaran lingkungan, serta mendorong kolaborasi dalam mewujudkan masyarakat yang lebih peduli dan berdaya untuk menciptakan lingkungan bersih, sehat, aman, tertata, berkelanjutan, serta penuh manfaat.