Pemerintah Kota Cirebon hadir untuk memastikan warga yang tertimpa musibah tidak merasa sendiri. Bantuan ini diharapkan dapat meringankan beban dan menjadi langkah awal pemulihan bagi Ibu Loli dan keluarga, dengan dukungan penuh dari kelurahan serta masyarakat sekitar.